RUANG ASPIRASI ANDA
Administrator 09 Maret 2017 12:10:56 WIB
Girisuko (SID-GS) – Kolom ini khusus disediakan bagi anda yang ingin berpartisipasi dalam hal Perencanaan Desa. Anda dapat memberikan masukan, saran dan harapan di Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa, Bidang Pembangunan, Bidang Kemasyarakatan dan Bidang Pemberdayaan MasyarakatDesa cukup dengan menuliskannya pada kolom komentar dibawah artikel ini yang secara otomatiss akan tersimpan disistem.
Secara continue Admin akan merangkumnya sebagai bahan Koordinasi dan Perencanaan Desa.
Mari bersama wujudkan Masyarakat Desa yang Partisipatif disegala bidang…
Komentar atas RUANG ASPIRASI ANDA
admin 04 Mei 2017 14:00:22 WIB
@Karangtaruna : Terimakasih atas masukannya. Dalam APBDes 2017 kami telah masukkan anggaran Stimulan Infrastruktur Padukuhan. Itu memungkinkan bagi setiap Padukuhan untuk melaksanakan pembangunan yang diprioritaskan. Jika ternyata belum dilaksanakan tahun ini atau belum tercover, agar dimunculkan dalam musrenbangduk sebagai salah satu prioritas pembangunanjika memang urgent.
26 April 2017 13:10:41 WIB
Silahkan di respon atau dijawab ,,ini masukan dari masyarakat
Karangtaruna 10 Maret 2017 06:50:04 WIB
Jalan di Temuireng I dari RT 2 menuju RT 4, akses ke Pos Yandu dan PAUD sudah rusak. Mohon agar dapat diperbaiki
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Girisuko Labuhan Fest
- WAKILI KAPANEWON PANGGANG, REOG REKSA BUDAYA TAMPIL DIALUN ALUN
- Warga Sanglor II Laksanakan Kerja Bakti
- Warga Sanglor II Laksanakan Kerja Bakti
- MASUKI TAHUN AJARAN BARU, GIRISUKO BANGUN JALAN MENUJU SMP 5 PANGGANG
- Kirim Segera.... Penerimaan Berkas Lamaran Pamong Kalurahan Girisuko Telah Dibuka
- Bantu Atasi Kekurangan Air Bersih, BPPD Lakukan Droping Ke Girisuko