PENGAJIAN RUTIN INSTANSI SEKAPANEWON PANGGANG DIGIRISUKO
09 Maret 2023 11:03:39 WIB
Girisuko, (Girisuko-SIDA)- menjelang bulan Ramadhan instansi di Kapanewon Panggang, menggelar pengajian rutin antar instansi di Balai Kalurahan Girisuko pada Kamis (09/03/2023).
Pengajian Rutin Antar Instansi dan Desa se Kecamatan Panggang tersebut dihadiri Camat beserta unsur Forkompinca, Kepala KUA beserta jajaran,Lurah se-Kecamatan Panggang beserta Perangkatnya, Kepala-Kepala Instansi yang ada di Kecamatan Panggang serta Perwakilan Lembaga Kalurahan Girisuko dan Takmir Masjid se-kalurahan Girisuko.
Selaku penceramah Bapak Jemino, memberikan tauziyah tentang bukan Ruwah dan menjelang Bulan Ramadhan.
Bapak Jumino mengajak kepada umat muslim lapisan di Kapanewon Panggang untuk mempersiapkan diri menghadapi bulan suci Ramadhan. Selain itu juga mengajak kepada warga untuk saling menjaga toleransi antar umat beragama.
"Walaupun berbeda diharapkan bisa rukun dan saling menjaga persatuan dan kesatuan antar umat beragama,"Pungkasnya.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- JEMPUT BOLA PENARIKAN PAJAK BUMI BANGUNAN
- GERAKAN HIDUP SEHAT CIPTAKAN GENERASI KUAT
- PELATIHAN PENDATAAN PROFIL DESA TAHUN 2025
- GIRISUKO LAKSANAKAN PEMBINAAN PAMONG KALURAHAN
- GIRISUKO IKUTI WORKSHOP KONVERGENSI PRB DAN API YANG DISELENGGARAKAN OLEH ASB
- Pengukuhan FPRB dan Tim PB Kalurahan Gurisuko
- Cuti bersama